Waktu adalah pedang, jika kamu bisa menggunakan dengan baik, maka pasti akan membawa keberuntungan, tapi jika kau menggunakan dengan buruk, pasti dia akan membunuhmu.

Tuesday, July 7, 2015

SOP Melakukan Penimbangan Balita

Melakukan Penimbangan Balita


Puskesmas Kendit
SOP / PROTAP
MELAKUKAN PENIMBANGAN BALITA
No Dokumen

12
No Revisi

..............
Halaman

1/1
PROTAP




Tanggal Terbit




01 Januari 2014
Disetujui oleh,
Kepala UPTD Puskesmas Kendit



drg. DINA FITRYA, M.Kes
Nip. 19731026 200501 2 006

Pengertian
Tatacara menimbang balita di Ponkesdes
Tujuan
Sebagai acuan untuk melakukan penimbangan balita
Kebijakan
Sebagai acuan penimbangan balita
Prosedur
Prosedur
1.       Gantung dacin pada tempat yang kokoh seperti penyangga kaki tiga atau pelana rumah atau kusen pintu atau dahan pohon yang kuat
2.       Atur posisi batang dacin sejajar dengan mata penimbang
3.       Pastikan bandul geser berada pada angka nol dan posisi paku tegak lurus
4.       Pasang sarung timbang/celana timbang yang kosong pada dacin
5.       Seimbangkan dacin dengan memberi kantung plastik berisikan pasir batu di ujung dacin sampai kedua jarum tegak lurus
6.       Masukkan balita ke dalam sarung timbang dengan pakaian seminimal mungkin dan geser bandul sampai jarum tegak lurus
7.       Baca berat badan balita dengan melihat angka di ujung bandul geser
8.       Catat hasil penimbangan dengan benar di kertas atau buku bantu dalam kg dan ons
9.       Kembalikan bandul ke angka nol dan keluarkan balita dari sarung, celana, kotak timbang
Unit terkait
KIA
Share:

0 comments:

Arsip Blog

Definition List

Unordered List

Support